Rabu, 17 Februari 2010

[Klub Bisnis & Manajemen] HR Effectiveness & Sharpness (HES) 11 - 12 Maret 2010



HRM Club & The XO Way bekerja sama


HR EFFECTIVENESS & SHARPNESS (HES)

(METODOLOGI MUTAKHIR DALAM DUNIA HR DALAM BISNIS YANG TIDAK MENENTU)

Harga Normal Rp 3.500.000,-

Khusus HRM Club Diskon 50%

Rp 1.750.000,- (Khusus Member HRM Club)

11 – 12 Maret 2010

Hotel Peninsula – Jakarta Barat

Harap Bawa Laptop full Bateray:


 

Pendahuluan

HR sering dipertanyakan efektifitasnya, banyak rencana HR belum tentu bisa diimplementasikan, rencana HR banyak yang gagal dieksekusi, HR tidak selaras dengan bisnis, dan masih banyak lagi hal-hal yang mempertanyakan akan HR itu sendiri. Hal ini berangkat dari HR sendiri yang tidak mempunyai ukuran yang jelas, criteria yang bisa dijadikan arahan.

 

Dalam acara ini anda akan diajarkan berbagai tools terkait dengan HES, seperti Readiness tools, Effectiveness Measurement, HR Doables, Synergy HR & business. Dengan tools tersebut, anda bisa mendeklarasikan inilah kontribusi HR.

 

Outline:

Mengukur indeks ketajaman implementasi fungsi HR dilapangan

2.  Mendeteksi penyebab utama program HR tidak bisa diimplementasikan

3. Menentukan waktu & kesempatan yang tepat program HR diimplementasikan atau diubah sesuai dengan tuntutan bisnis

4. Menentukan jenis perubahan HR Planning yang harus dilakukan agar memberikan kontribusi yang optimal bagi corporate performance

5. Mendapatkan format budaya yang sesuai dengan format strategi perusahaan

 

Bonus:

3 Tools HES

1.HR Change Readiness Index

2. HR Effectiveness Measurement

3. CC Kite Tools

 

Fasilitator

Team HR 2045:

1. Herry Tjahjono

22 tahun sebagai praktisi HR, media massa menjulukinya sebagai salah satu praktisi HR terbaik negeri ini, Culture Terapis, Budayawan HR,

2. Urip Sedyowidodo

23 tahun sebagai profesional HR di berbagai Industri, termasuk institusi Pendidikan Tinggi dan Learning Centre. Pakar dan pengajar dalam bidang Organization and People Development.

Diangkat oleh Menakertrans RI dalam DPKN ( Dewan Pelatihan Kerja Nasional) untuk menyusun kebijakan Nasional terkait pengembangan SDM Indonesia.

3. Sunawan

Pakar dalam mengembangkan tools untuk implementasi HR di lapangan,  HR Transformation, dan Pendiri HR School dan aktivis untuk memajukan Sumber Daya Manusia Indonesia secara menyeluruh dan merata

 

Pendaftaran

Telp 021 – 5793 1735

HP. 021- 918 244 18

Fax : 021 – 5793 1735

Email: Marketing@thexoway.com

Atau teamhrmclub@yahoo.com

Untuk mendapatkan harga diskon sebagai member HRM Club, cantumkan kode HRM Club dalam Email atau SMS anda

 

Lokasi

Hotel Peninsula Jakarta

 

Form Pendaftaran


Topik : 

Member / Bukan Member HRM:      

Nama :

Perusahaan :

Kontak Person :

Email :


 

 





__._,_.___


-------- [ Business-Management-subscribe@yahoogroups.com ] -------->
               - KLUB BISNIS & MANAJEMEN INDONESIA -

Anggota Klub Business Management perbulan Oktober 2005 = 5.000 member lebih dan pada bulan Desember 2005 = 6.000 member lebih, sekarang sudah lebih dari 9.000 member. Dengan anggota sebanyak ini, maka sarana diskusi milis ini sangat kondusif untuk pencerahan

- Agar inbox e-mail anda tdk cepat penuh, kirim e-mail ke:
Business-Management-digest@yahoogroups.com
- Berhenti sementara dari milis:
Business-Management-nomail@yahoogroups.com
- Kembali ke seting normal:
Business-Management-normal@yahoogroups.com
----------------------------------------

Bersama memantapkan pemahaman ilmu bisnis dan manajemen dengan berbagi masalah dan solusi, teori dan aplikasi, konsep dan kondisi lapangan

DILARANG
- Dilarang mengirim SPAM, JUALAN, MESUM, PROPAGANDA, SARA, POLITIK dll
- Dilarang Chating dalam forum milis
- Gunakan jalur pribadi bila sifatnya privasi
- Hapus bagian Footer sebelum Reply
- Attachment maksimal 300 Kb
---------
Milis ini terilhami oleh sistem manajemen bisnis Balance Scorcard (Learning & Growth, Internal Process, Customer dan Finance) dan Malcolm Baldridge (The Excellence Performance Company: Leadership; Strategic Planning; Customer & Market Focus; Measurement, Analysis & Knowledge Management; Human Resource (HRD) Focus; Process Management; Business Results), Blue Ocean Strategy (BOS) dan Sistem ISO System dimana dalam sistem tersebut bisnis dikelola secara integral sesuai bisnis prosesnya.
--------------------------------------------------------------->


SWN
Moderator & Owner




Your email settings: Individual Email|Traditional
Change settings via the Web (Yahoo! ID required)
Change settings via email: Switch delivery to Daily Digest | Switch to Fully Featured
Visit Your Group | Yahoo! Groups Terms of Use | Unsubscribe

__,_._,___

0 Comments:

 

Get Visa Card Info | Domain Guide |